Berita Lokal
IndeksAda yang berbeda dengan acara karang taruna Mejing yang tergabung dalam Komunitas Muda Mudi Mejing(Kommej). Acara pertemuan rutin, musyawarah serta arisan dilengkapi dengan pemeriksaan kesehatan dini bagi anggotanya Kegiatan tersebut meliputi pendaftaran, pengukuran berat badan,tinggi badan,lingkar
- 25 Oktober 2022
- Administrator
- Berita Lokal
PENGUMUMAN CALON YANG BERHAK MENGIKUTI UJIAN PAMONG KALURAHAN BANJARARUM
- 12 Agustus 2022
- Administrator
- Berita Lokal
PENGUMUMAN PENGISIAN PAMONG KALURAHAN BANJARARUM TAHUN 2022 ( FORMASI DUKUH POPOHAN, DUKUH KEMESU DAN DUKUH DEGAN I ) Persyaratan Bakal Calon Warga Kalurahan yang mendaftarkan diri sebagai Pamong Kalurahan harus memenuhi persyaratan sebagai berikut: bertaqwa kepada Tuhan Yang
- 24 Juni 2022
- Administrator
- Berita Lokal
Banjararum.ID- Kontingen Banjararum berhasil menjadi penyaji terbaik kedua dalam ajang Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya tahun 2021 yang diselenggarakan oleh Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kabupaten Kulon Progo. Pengumuman pemenang dilaksanakan Kamis, 28 Oktober 2021 di Auditorium Taman Budaya
- 29 Oktober 2021
- Administrator
- Berita Lokal
Banjararum.ID-Kader Pembangunan Manusia atau biasa disingkat dengan KPM adalah kader masyarakat terpilih yang mempunyai kepedulian dan bersedia mendedikasikan diri untuk ikut berperan dalam pembangunan manusia di Kalurahan terutama dalam monitorng dan fasilitasi konvergensi penaganan stunting. Pembentukan
- 15 Oktober 2021
- Administrator
- Berita Lokal
Popohan merupakan salah satu Padukuhan di Banjararum yang letaknya di lereng pegunungan. Sebagian besar masyarakatnya memanfaatkan lahan yang ada untuk bercocok tanam meskipun kondisi lahannya kering dan jauh dari irigasi. Melihat kondisi yang demikian, Bayu Permadi seorang petani Millenial dan dibantu
- 27 September 2021
- Administrator
- Berita Lokal
Banjararum-id, Kalurahan Banjararum berhasil meraih juara tiga kategori Kalurahan PPID Award 2021 yang diselenggarakan oleh Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Kulon Progo. Ini adalah hasil dari monitoring dan evaluasi yang dilakukan Diskominfo terhadap kelengkapan dokumen informasi
- 23 September 2021
- Administrator
- Berita Lokal
"BOCOR ALUS"...sebuah film karya anak-anak muda yang menceritakan tentang potensi dan kearifan lokal masyarakat banjararum <iframe src="https://www.youtube.com/embed/8VBWX2Jlw94" width="400" height="224" allowfullscreen="allowfullscreen"></iframe> Penasaran...? saksikan besok Selasa,
- 22 September 2021
- Administrator
- Berita Lokal